NDORO DONKER Tea House, Karanganyar - Journey of the Week

Ndoro Donker Kebun Teh - Frankenranma

“If you are cold, tea will warm you;
if you are too heated, it will cool you;
If you are depressed, it will cheer you;
If you are excited, it will calm you.”
William Ewart Gladstone

Satu lagi destinasi yang dapat dikunjungi ketika jalan-jalan ke Tawang Mangu. Terletak di Jl. Karangpandan-Ngargoyoso, Kemuning, Puntukrejo, Ngargoyoso, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah 57793, Indonesia, jalan menuju Tawang Mangu.




The view is awesome! Sedang jatuh cinta dengan warm and cozy design of the tea house. Untuk sebuah tea house, Ndoro Donker bisa dikatakan cukup besar dan memiliki banyak spot yang berbeda-beda. Tea house ini memiliki Outdoor dan indoor area, sehingga pengunjung dapat bebas memilih tempat untuk duduk. 


Pertama-tama, saya memasuki bagian depan tea house, yang terlihat seperti ruang tamu zaman Belanda. Gorgeous. Banyak sekali dekorasi yang memperlihatkan seolah-olah saya sedang berada di area colonial, yang tentunya sangat kerenI also taking an aesthetic statue photo that fits so much on the white table and orange flower on the table. What a combo.

Ndoro Donker Kebun Teh - Frankenranma
Pardon me and my fatty belly and dark face.
Ndoro Donker Kebun Teh - Frankenranma


Setelah berselfie ria di kaca yang terletak diruang tamu, saya memutuskan untuk pergi ke bagian outdoor untuk ingin menikmati udara segar dari sini, dataran tinggi dengan banyak kebun teh menjulang dikanan dan kiri jalan, yang tidak akan kita temui di Yogyakarta.

The air is ridiculous. It is so crystal clear. Tidak heran udaranya begitu segar dan dingin, karena kami sedang berada di dataran tinggi, masih jauh dengan polusi asap kendaraan di kota-kota sana. Cold, but fantastic. 

Lagi, yang menjadi salah satu spot favorit dari tempat ini yaitu kebun teh dibelakang tea house yang dapat langsung kita lihat sebagai bonus pemandangan, dan tentu saja boleh dikunjungi secara gratis. Jangan lupa, foto adalah hal yang wajib disini jika tidak ingin ketinggalan moment🥰

Ndoro Donker Kebun Teh - Frankenranma


Lelah mengambil ratusan foto, akhirnya saya dan teman-teman saya memutuskan untuk memesan makanan. Actually the foods that they offers are somehow pricey, but worth it. Tidak hanya teh saja, banyak sekali menu makanan yang ditawarkan disini mulai dari appetizers hingga heavy meals, jadi tak usah takut jika pergi kesini saat sedang lapar. Sayangnya saya lupa mengambil beberapa foto menu tersebut karena sibuk memesan.😅

ALSO READ: Kebun Buah Mangunan - Journey of the Week

Moving on, saya dan teman-teman memesan Honey tea dan chrysanthemum tea. Ternyata, apa yang kami dapat adalah teapot berukuran besar untuk kami reffil. To be honest, Tehnya sungguh menyegarkan dan sangat merilex-kan tubuh, ditambah lagi sebuah pemandangan indah yang sedang saya lihat sekarang. Nothing can compare.


Ndoro Donker Kebun Teh - Frankenranma

Ndoro Donker Kebun Teh - Frankenranma
Profitez de votre journée!

Without trying to exaggerate thing, this place is good. Way too good. You can find such a perfect combo here, started from the atmosphere of this place, the building itself, the view and also the tea! Perfection. I also find some spot to take another selfie. Just a small reminder, if you come here that would be great if you bring your camera, or you will regret it.


Ndoro Donker Kebun Teh - Frankenranma


My dad had always been a
 big decaf coffee drinker, but my mom had always been more of a tea
drinker. 
So I grew up around a lot of tea. And I also really love tea.
But I'm not one of those people who has ever felt the need to choose
between coffee and tea. I think that is a completely false dichotomy.
Chelsea Clinton

Ndoro Donker Kebun Teh - Frankenranma

Last but not least, saya akan menambahkan beberapa hal yang bisa menjadi tips jika ingin berkunjung dan jalan-jalan ke Tawang Mangu & Ndoro Donker. Check it out!

  1. Bring jackets. Walaupun udara kelihatan cerah, suhunya lumayan dingin. Jika tidak ingin gemetaran dan masuk angin (like me😆) jangan lupa bawa jaket/ pakai baju tebal.
  2. Bawa Charger. Sinyal operator di Tawang Mangu suka terbit tenggelam begitu saja, tentunya bakal buat batre hp lebih cepat habis. Jika tidak ingin melewati moment-moment bagus, pastikan hp selalu hidup! apapun yang terjadi. 
  3. If you want to minimize the cost, just buy your lunch or heavy meal in small restaurant around Kemuning, and then come to Ndoro Donker just for having some tea time. 
  4. Tempat ini lebih bagus dikunjungi saat pagi. Selain karena udaranya masih benar-benar cucok meong, pastinya juga masih sepi dan belum banyak orang, jadi kalau mau foto-foto nggak perlu antri dulu😁
So i think those are some few consideration or maybe tips for you when you want to do trip like this. If you have any question or suggestion, feel free to express it on the comment. See you in another occasion and have a good day!

Ndoro Donker Kebun Teh - Frankenranma
#TeamNekad





In Frame, Excluding me:
-Dona and Dani
Pictures are taken with Fujifilm XA-2





RS2018. All Right Reserved.

0 komentar

Halo, terima kasih sudah berkunjung!♥

Silahkan tinggalkan pesan kalian disini.
Mohon menggunakan akun google/wordpress dan bukan link. Segala bentuk komentar dengan link aktif akan dihapus.